Kamis 07 Jul 2022 08:20 WIB

Peretas Klaim Curi Data 1 Miliar Warga Cina

Jika benar terbukti, ini jadi rekor peretasan terbesar dalam sejarah.

Rep: republika.id/ Red: republika.id
.
.

BEIJING – Seorang peretas dengan nama semu “ChinaDan” mengeklaim berhasil mencuri data milik 1 miliar warga Cina. Dia menyebut, data tersebut berhasil diperolehnya setelah pusat data Shanghai National Police mengalami kebocoran. “Pada 2022, pusat data Shanghai National Police bocor. Basis data ini berisi banyak terabita data dan informasi tentang miliaran...

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement