Jumat 10 Mar 2023 20:00 WIB

In Picture: Pameran Perancangan Alat Musik

Digelar dari 23 Februari hingga 26 Maret 2023.

Rep: Edi Yusuf/ Red: Tahta Aidilla

Pengunjung melihat alat-alat musik yang dipamerkan saat Pameran Cocok Nada, Perancangan Alat Musik di Selasar Pavilion, Jalan Bukit Pakar Timur, Ciburial, Kabupaten Bandung, Jumat (10/3/2023). (FOTO : Edi Yusuf/Republika)

Seniman Deden Bulenk membunyikan benda daur ulang yang menghasilkan suara badai tornado karya (Alm) Dodong Kodir (Lungsuran Daur Contemporary Instrument) saat Pameran Cocok Nada, Perancangan Alat Musik di Selasar Pavilion, Jalan Bukit Pakar Timur, Ciburial, Kabupaten Bandung, Jumat (10/3/2023). (FOTO : Edi Yusuf/Republika)

Pengunjung melihat alat-alat musik yang dipamerkan saat Pameran Cocok Nada, Perancangan Alat Musik di Selasar Pavilion, Jalan Bukit Pakar Timur, Ciburial, Kabupaten Bandung, Jumat (10/3/2023). (FOTO : Edi Yusuf/Republika)

Pengunjung mendengarkan suara alat-alat musik secara digital saat Pameran Cocok Nada, Perancangan Alat Musik di Selasar Pavilion, Jalan Bukit Pakar Timur, Ciburial, Kabupaten Bandung, Jumat (10/3/2023). (FOTO : Edi Yusuf/Republika)

inline

REPUBLIKA.CO.ID,  CIBURAL  --  Pengunjung melihat alat-alat musik yang dipamerkan saat Pameran Cocok Nada, Perancangan Alat Musik di Selasar Pavilion, Jalan Bukit Pakar Timur, Ciburial, Kabupaten Bandung, Jumat (10/3/2023).

Dalam pameran itu ditampilkan alat-alat musik unik seperti sejumlah alat musik daur ulang Lungsuran Daur karya (Alm) Dodong Kodir, Genta Guitar, Storn System, dan Fauzie Wiriadisastra.

Pameran instrumen musik tersebut mengutamakan pada unsur desain.

Rentang objek yang ditampilkan meliputi alat musik konvensional hingga alat bebunyian yang dibuat secara intuitif maupun eksperimental.

Pameran tersebut digelar dari 23 Februari hingga 26 Maret 2023.

 

sumber : Edi Yusuf/Republika
BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini
Advertisement
Berita Terkait
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement