Rentang masa abad ke-20 memunculkan banyak tokoh pemikir Muslim. Salah seorang di antaranya adalah Sir Muhammad Iqbal (1877-1938). Sosok kelahiran Pakistan ini merupakan seorang filsuf, sastrawan, dan negarawan sekaligus. Kontribusi besarnya antara lain pada penafsiran kembali peran Islam bagi dunia modern. Sebuah karya monumentalnya, The Reconstuction of Religious Thought in...
Berita Lainnya