#abdul-muhjib
Sabtu , 06 Aug 2016, 16:20 WIB
Kemenag akan Bina Nabi Palsu Karawang
REPUBLIKA.CO.ID, MATARAM -- Kementerian Agama akan menindaklanjuti laporan tentang beredarnya kabar seorang pria mengaku Nabi, Abdul Muhjib di Karawang, Jawa Barat.Direktur Jenderal Bina Masyarakat Islam Kemenag, Machasin mengatakan, apabila...
Jumat , 05 Aug 2016, 12:31 WIB
Aher Minta Masyarakat Tenang Sikapi Nabi Palsu
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan atau Aher mengimbau agar warga tetap tenang menyikapi kasus nabi palsu bernama Abdul Muhjib dan bisa menjual tiket ke surga sebesar Rp 2 juta kepada pengikutnya di Kabupaten Karawang. "Pasti (masyarakat harus tetap tenang), apa masyarakat resah enggak juga, tapi memang mencuat ke permukaan. Mungkin masyarakat di sekitarnya yang resah," kata Ahmad...