Paolo Maldini

Paolo Maldini Dikabarkan akan Jadi Direktur Olahraga Al-Ittihad

REPUBLIKA.CO.ID, MILAN -- Legenda AC Milan Paolo Maldini dilaporkan akan segera kembali ke dunia sepak bola setelah dipecat oleh mantan klubnya pada Juni 2023. Maldini dikaitkan dengan pekerjaan sebagai direktur olahraga di klub Arab Saudi Al-Ittihad. Menurut laporan dari pakar transfer Fabrizio Romano, mantan kapten Milan itu adalah kandidat teratas untuk mengambil pekerjaan itu di Al-Ittihad, dilansir dari Football Italia, Sabtu...

Penyerang Liverpool Mohamed Salah

Agen Mohamed Salah Tepis Tawaran Fantastis Al Ittihad

REPUBLIKA.CO.ID, LIVERPOOL -- Agen dari pesepak bola Mohamed Salah menepis proposal menggiurkan yang diajukan klub Liga Arab Saudi, Al Ittihad pada musim panas ini. Bintang Mesir itu dilaporkan telah disodorkan uang sebesar 155 juta pounds (Rp 3 triliun) untuk kontrak setahun membela Al Ittihad, dengan the Reds menerima bayaran sebesar 60 juta pounds (Rp 1,16 triliun). Namun, penggemar Liverpool bisa bernafas...