#anak-berkebutuhan-khusus-harus-disekolahkan
Kamis , 10 Oct 2013, 11:07 WIB
Anak Dewi Yull Wakili Indonesia di Kompetisi IT Internasional
REPUBLIKA.CO.ID, MAKASSAR -- Satu prestasi membanggakan diukir putra Dewi Yull, Panji Surya. Putra ke tiga Dewi Yull yang merupakan Anak Berkebutuhan Khusus (ABK) dipercaya mewakili Indonesia dalam ajang kompetisi IT...
Kamis , 10 Oct 2013, 11:00 WIB
Dewi Yull: Jangan Malu Sekolahkan Anak Berkebutuhan Khusus
REPUBLIKA.CO.ID, MAKASSAR -- Keluarga yang memiliki anak berkebutuhan khusus (ABK), harus yakin jika di balik kekurangan anak tersebut, dia memiliki keistimewaan. Karena itu, yang harus dilakukan adalah menyekolahkannya. Penyanyi senior, Dewi Yull, sangat getol menyampaikan kepada keluarga juga orang tua yang memiliki ABK untuk terus memberikan dukungan kepada anaknya, dan mau berkorban. "Yang harus dilakukan adalah menyekolahkan," ujar Dewi...