Advertisement
#andi-fajar
Selasa , 16 Jan 2018, 18:20 WIB
HMPI: Standar Pendidikan Indonesia Perlu Ditingkatkan
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Kualitas pembangunan sumber daya manusia (SDM) Indonesia harus menjadi prioritas pembangunan bangsa. Membangun SDM tidak bisa dipisahkan dengan partisipasi dan kualitas pendidikan Indonesia. "Karena tujuan pendidikan nasional...