Advertisement
#anggota-dpr-covid
Kamis , 03 Feb 2022, 12:47 WIB
142 Orang Terpapar Positif Covid-19 dari Gedung DPR
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Jumlah orang yang terpapar Covid-19 di Kompleks Parlemen Senayan terus bertambah. Hingga Rabu (2/2/2022) sore, jumlah pegawai dan anggota yang dinyatakan positif Covid-19 berjumlah 142 orang. "Jadi untuk...
Rabu , 02 Feb 2022, 13:02 WIB
Sembilan Anggota DPR Positif Covid-19
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Sekretaris Jenderal DPR Indra Iskandar menyampaikan, sebanyak sembilan anggota DPR terkonfirmasi positif Covid-19. Sementara itu, sebanyak 80 orang yang bekerja di Kompleks Parlemen juga terkonfirmasi positif virus tersebut."Saat ini yang dilakukan melalui lab kita ada sembilan anggota DPR yang positif dan 80 orang dari lingkungan pegawai PPSN dan tenaga ahli dewan," ujar Indra di Gedung Nusantara...