#apbd-dki-disahkan
Rabu , 04 Mar 2015, 15:18 WIB
Mendagri: Kisruh APBD DKI Harus Selesai Sebelum 8 Maret
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA-- Menteri Dalam Negeri Tjahjo Kumolo menargetkan kisruh antara Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama (Ahok)-DPRD dapat selesai sebelum 8 Maret 2015. "Sebenarnya keputusannya (harus) ada, kalau tidak sebagai...
Rabu , 04 Mar 2015, 13:06 WIB
Ahok: Tidak Ada Kompromi Anggaran
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA-- Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama atau akrab disapa Ahok mengatakan, tidak ada kompromi untuk Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Jakarta tahun 2015. "Tidak ada kompromi, semua anggaran harus sesuai dengan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD)," kata Ahok usai rapat di Kementerian Dalam Negeri, Jakarta, Rabu (4/3). Ia menjelaskan tidak ada dana yang akan melebihi jumlah angka...
Rabu , 04 Mar 2015, 10:46 WIB
Mendagri: APBD DKI Disahkan Pekan Depan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA-- Menteri Dalam Negeri Tjahjo Kumolo mengatakan permasalahan...