Advertisement
#apdb-kota-bandung
Kamis , 20 Aug 2020, 18:33 WIB
Pemkot Bandung Gali Ekonomi Kreatif untuk Tingkatkan PAD
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Kota Bandung, Jawa Barat, menyatakan pihaknya tengah menggali sektor ekonomi kreatif sebagai alternatif untuk meningkatkan pendapatan asli daerah (PAD) pada masa...