#aptb-tak-masuk-jalur-busway
Rabu , 06 May 2015, 09:13 WIB
Perihal APTB, Ahok Mengaku Diancam
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama mengaku mendapat ancaman perihal Angkutan Perbatasan Terintegrasi Busway Transjakarta (APTB) yang tidak ingin melintasi jalur koridor busway. Operator APTB mengancam,...
Selasa , 05 May 2015, 10:26 WIB
Ahok Tak Masalah APTB tak Ikut Transjakarta
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama mengatakam tidak masalah jika Angkutan Perbatasan Terintegrasi Busway Transjakarta (APTB) tidak akan bekerja sama mengangkut penumpang bersama dengan PT Transportasi Jakarta (Transjakarta)."Kalau dia (APTB) gak mau ikut kita kerjain sendiri. Kita akan kasih PMP (Penyertaan Modal Pemerintah), kita akan terus beli (armada)," kata Ahok sapaan akrab Basuki, kemarin malam (4/5).Ia...