Advertisement
#as-tambah-dana-militer-ke-taiwan
Kamis , 08 Dec 2022, 19:45 WIB
AS akan Sahkan Tambahan Dana Militer ke Taiwan
REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON -- Kongres Amerika Serikat (AS) akan menyepakati tambahan dana militer ke Taiwan. Pada Rabu (7/12/2022) waktu setempat diperkirakan Kongres akan memulai pemungutan suara mengenai RUU kebijakan militer...