Robin Gosens dari Atalanta jatuh ke tanah selama pertandingan sepak bola Liga Champions, Grup F, antara Villarreal dan Atalanta di Villarreal, Spanyol, beberapa waktu lalu.

Calon Pemain Baru Inter Milan Ini Segera Jalani Tes Medis

REPUBLIKA.CO.ID, MILAN -- Inter Milan semakin dekat dengan penandatanganan Robin Gosens. Menurut Gazzetta, besok, bek kiri Atalanta itu siap menjalani tes kesehatan di Nerazzurri. Gosens akan merapat ke Inter dengan status pinjaman. Setelahnya La Beneamata memiliki kewajiban untuk mempermanenkan status sang bek. La Dea membanderol pesepak bola berkebangsaan Jerman itu di kisaran 25 juta euro hingga 27 juta euro. Sebelumnya pria 27...

Pemain  Atalanta Luis Muriel melakukan selebrasi  setelah mencetak gol penyeimbang 3-3 saat pertandingan sepak bola grup F Liga Champions UEFA antara BSC Young Boys Bern dan Atalanta Bergamo di stadion Wankdorf di Bern, Swiss,Rabu (24/11) dini hari WIB.

Gasperini Sebut Atalanta Masih Bermasalah dengan Pertahanan

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pelatih Atalanta Gian Piero Gasperini mengakui kalau klubnya kini kembali bermasalah di sektor pertahanan. Setelah sempat unggul dua kali melawan Young Boys, Atalanta akhirnya harus menyelesaikan laga dengan skor 3-3 pada laga Grup F Liga Champions di Stade Suisse, Bern, Rabu (24/11) dini hari WIB. Atalanta sebelumnya telah mengalami periode kesulitan untuk mencetak gol. Namun masalah lama mudah...