#bahaya-rokok-bagi-anak
Rabu , 06 Dec 2023, 17:39 WIB
Zat Adiktif Rokok Pengaruhi Tingkat Kecerdasan, Ahli: Gimana Mau Bersaing Jika IQ Jongkok?
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Anda perokok? Guru Besar Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia Prof Hasbullah Thabrany menyebutkan zat adiktif pada rokok berpengaruh terhadap tingkat kecerdasan seseorang. "Kalau mabuk zat adiktif mana...
Kamis , 28 Jul 2022, 18:19 WIB
Kemenkes: Peringatan Kesehatan di Bungkus Rokok tidak Efektif
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Tim Kerja Penyakit Paru Kronis dan Gangguan Imunologi Kementerian Kesehatan dr Benget Saragih Turnip mengatakan peringatan kesehatan di bungkus rokok masih tidak efektif memberikan edukasi bahwa merokok adalah berbahaya. Itu tetap tidak banyak pengaruhnya walaupun peringatan tersebut menempati 40 persen dari tampilan kemasan rokok. "Peringatan kesehatan bergambar di rokok kita, yang 40 persen, itu tidak efektif...