Advertisement
#banjir-di-kalimantan-barat
Kamis , 11 Nov 2021, 01:15 WIB
Anggota DPR: Percepat Penanganan Korban Banjir di Kalbar
REPUBLIKA.CO.ID, PONTIANAK -- Anggota DPR yang juga Wakil Ketua Komisi V DPR RI Syarif Abdullah Alkadrie berharap pemerintah pusat untuk cepat menangani korban banjir di lima kabupaten di Provinsi Kalimantan...
Senin , 08 Nov 2021, 14:34 WIB
Gubernur: Kebutuhan Pangan Pengungsi Banjir Sintang Cukup
REPUBLIKA.CO.ID, PONTIANAK -- Gubernur Kalimantan Barat (Kalbar) Sutarmidji mengatakan, stok pangan untuk masyarakat yang terdampak banjir di sejumlah daerah di Provinsi Kalbar mencukupi sampai 15 hari ke depan. Banjir di Kabupaten Sintang dan Melawi sudah terhitung belasan hari, namun belum surut. ."Untuk stok 15 hari ke depan masih mencukupi, kemudian bantuan-bantuan juga kita dorong. Untuk Sintang contohnya bantuan dari kami...