#baterai-galaxy-note
Rabu , 26 Oct 2016, 08:20 WIB
Indonesia Resmi Larang Samsung Galaxy Note 7 Dibawa Terbang
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Direktorat Jenderal Perhubungan Udara Kementerian Perhubungan secara resmi melarang telepon pintar (smartphone) jenis Samsung Galaxy Note 7 dibawa dalam penerbangan. Pelarangan tersebut tidak hanya pada penumpang,...
Sabtu , 15 Oct 2016, 19:54 WIB
Amerika Resmi Larang Samsung Note 7 di Semua Penerbangan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kementerian Perhubungan bersama regulator penerbangan sipil Amerika Serikat (FAA) dan badan keamanan material berbahaya (PHMSA) mengeluarkan perintah darurat untuk melarang penggunaan Samsung Galaxy Note7 di dalam transportasi udara di Negeri Paman Sam itu. "Kami mengakui bahwa melarang ponsel ini dalam penerbangan akan mengganggu kenyamanan beberapa penumpang, namun keselamatan semua orang dalam pesawat terbang harus diprioritaskan," kata...
Jumat , 23 Sep 2016, 16:01 WIB
Korsel Minta Samsung Pastikan Keamanan Baterai Galaxy Note 7
REPUBLIKA.CO.ID, SEOUL -- Korea Selatan meminta kepada Samsung Electronics...