Advertisement
#bencana-honduras
Jumat , 04 Jul 2014, 01:20 WIB
Tanah Longsor di Honduras, 11 Penambang Terperangkap
REPUBLIKA.CO.ID, TEGUCIGALPA – Tim penyelamat berupaya menyelamatkan 11 warga Honduras yang terperangkap di sebuah tambang emas kecil, 110 km dari ibukota Tegucigalpa. Para penambang tersebut terperangkap setelah tanah longsor...