#bisnis-menurun
Kamis , 09 Jan 2014, 13:07 WIB
Selama 20 Tahun, Bisnis Teh Indonesia Terus Turun
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pemerintah berniat melakukan pembenahan terkait produksi dan kualitas teh Indonesia. Hal ini melihat kondisi teh yang kurang kondusif beberapa tahun terakhir.Direktur Dewan Teh Indonesia, Sultoni Arifin...
Senin , 21 Jan 2013, 21:09 WIB
Penjualan BCA Finance Turun 50 Persen Akibat Banjir
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Banjir yang melanda Jakarta dan wilayah sekitarnya membuat penjualan perusahaan pembiayaan menurun. BCA Finance, misalnya, perseroan mengalami penurunan signifikan.Direktur Utama BCA Finance Roni Haslim mengungkapkan penjualan di Jabodetabek mengalami penurunan 50 persen. Padahal penjualan di Jabodetabek berkontribusi 45 persen dari total penjualan BCA Finance.Namun penurunan penjualan hanya terjadi di wilayah Jabodetabek. "Di wilayah lain bisnis tetap berjalan,"...