Advertisement
#bpbd-kota-sukabumi-bencana
Kamis , 09 Mar 2023, 22:16 WIB
Dalam Sehari, Banjir dan Longsor Terjadi di Kota Sukabumi
REPUBLIKA.CO.ID, SUKABUMI — Bencana banjir dan longsor dilaporkan terjadi di sejumlah titik wilayah Kota Sukabumi, Jawa Barat, Kamis (9/3/2023). Kejadian bencana dipicu tingginya intensitas hujan. Berdasarkan data Badan Penanggulangan Bencana...