#bronwyn-bishop
Senin , 20 Jul 2015, 17:23 WIB
Oposisi Desak Ketua DPR Australia Mundur Terkait Biaya Perjalanan
REPUBLIKA.CO.ID, CANBERRA -- Pemimpin Oposisi Bill Shorten mendesak Perdana Menteri Tony Abbott untuk meminta Ketua DPR Australia Bronwyn Bishop mengundurkan diri. Desakan ini menyusul kasus penggunaan biaya perjalanan yang...
Kamis , 16 Jul 2015, 14:48 WIB
Ketua Parlemen Australia Akhirnya Kembalikan Biaya Perjalanan Sewa Helikopter
Ketua Parlemen Australia Bronwyn Bishop akan membayar biaya perjalanan menyewa helikopter dari kantong pribadinya sebesar $ 5.000 (sekitar Rp 50 juta) setelah mendapat kritikan karena biaya tersebut dibebankan kepada negara. Sebagai anggota parlemen, biaya perjalanan Bishop ditanggung oleh negara, dan dalam laporan biaya perjalanan selama enam bulan di paruh kedua tahun 2014, ada item penyewaan helikopter dari kota Melbourne ke...
Kamis , 16 Jul 2015, 14:44 WIB
Ketua Parlemen Australia Habiskan Rp 50 Juta untuk Sewa Helikopter
REPUBLIKA.CO.ID, CANBERRA -- Di Australia, partai oposisi, Partai Buruh...