Advertisement
#buku-sea-games
Ahad , 20 Aug 2017, 17:23 WIB
Pelajaran dari Insiden 'Bendera Polandia' di SEA Games Malaysia
Oleh: Israr Itah Redaktur Republika Malaysia berhasil menghadirkan decak kagum saat menggelar pembukaan SEA Games 2017 pada Sabtu (19/8) malam di Stadion Bukit Jalil, Selangor. Permainan lighting, kembang api, serta rangkaian...
Ahad , 20 Aug 2017, 14:18 WIB
In Picture: Temui Menpora, Pemerintah Malaysia Minta Maaf
REPUBLIKA.CO.ID, KUALA LUMPUR -- Menteri Belia dan Sukan Malaysia Khairy Jamaluddin bertemu dengan Menpora Imam Nahrawi di Hotel Shangrila, Kuala Lumpur Malaysia, Ahad (20/8), untuk menyampaikan permintaan maaf pemerintah Malaysia atas kesalahan cetak bendera merah putih dalam buku panduan SEA Games 2017. Setelah mendapat protes baik dari pemerintah maupun berbagai elemen bangsa Indonesia, Pemerintah Malaysia akhirnya memutuskan untuk menarik semua...