#buruh-sritex
Selasa , 04 Mar 2025, 21:49 WIB
Sambangi Senayan, Serikat Pekerja Sritex Perjuangkan Pesangon dan THR
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Serikat Pekerja Sritex Group meminta kurator PT Sri Rejeki Isman memenuhi hak mereka terkait pesangon dan tunjangan hari raya (THR). Pernyataan disampaikan koordinator komunitas tersebut, Slamet Kaswanto...
Selasa , 04 Mar 2025, 21:47 WIB
Serikat Pekerja Sritex Berharap Dana JHT dan JKP Bisa Cair Sebelum Lebaran
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Serikat Pekerja Sritex Group meminta para wakil rakyat membantu proses pengurusan pencairan dana mereka di dalam BPJS Ketenagakerjaan. Koordinator komunitas tersebut, Slamet Kaswanto menyampaikan pernyataan ini dalam rapat dengar pendapat umum (RDPU) dengan Komisi IX DPR RI di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa (4/3/2025). Selama beberapa hari terakhir, nasib para eks karyawan PT Sri Rejeki Isman (Sritex) dalam...