Calon wagub DKI Jakarta nomor urut 3 Sandiaga Uno

Sandiaga Janji tak Gusur PKL dan Buat Lokasi Binaan

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Calon wakil gubernur DKI Jakarta Sandiaga Uno berjanji tak akan menggusur maupun merazia pedagang kaki lima (PKL). Dia menilai, PKL harusnya justru diberdayakan dan diberi ruang untuk mengembangkan usahanya agar lebih maju. Pernyataan itu ia ungkapkan saat seorang warga Puri Kembangan, Jakarta Barat, Susanti (34 tahun) mengeluhkan nasibnya saat menjadi PKL dengan berjualan kopi. Saat itu,...

Anies Baswedan

'Pendidikan Soal Pembangunan Manusia, Bukan Pembangunan Benda Mati'

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Cagub DKI Jakarta nomor urut 3, Anies Baswedan, berjanji akan membangun pondasi dasar sistem pendidikan di Jakarta. Mantan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan ke-29 ini pun berkomitmen dinas pendidikan di Jakarta bukan bertugas layaknya Dinas Pekerjaan Umum. ''Pendidikan adalah soal pembangunan manusia, bukan pembangunan benda matinya. Ini Dinas Pendidikan, bukan Dinas Pekerjaan Umum," kata Anies dalam acara pelantikan...

Cagub DKI Jakarta Anies Baswedan

Sabtu , 07 Jan 2017, 15:40 WIB

Ini Cara Anies Tanggulangi Kemiskinan di Jakarta

Calon Gubernur DKI Jakarta nomor Urut 3 Anies Baswedan tiba di Masjid Agung At-tin untuk mengikuti Dzikir Nasional 2016, Jakarta, Sabtu (31/12).

Sabtu , 07 Jan 2017, 13:33 WIB

Anies: Tanda Kemenangan Terasa Begitu Dekat

Calon Gubernur  Anies Baswedan melakukan pertemuan rutin Rabu Bersama dengan relawan, warga dan komunitas di Gelanggang Remaja, Otista, Jakarta Timur, Rabu (4/1).

Kamis , 05 Jan 2017, 20:21 WIB

Anies: Persiapan Debat dari 30 Tahun Lalu