#ciri-corona
Jumat , 27 Mar 2020, 10:43 WIB
Kantor, Lokasi Utama Penyebaran Virus dan Bakteri
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Anjuran bekerja di rumah telah dilakukan di berbagai belahan dunia menyusul merebaknya pandemi Covid-19. Demi memperlambat penyebaran Covid-19, pekerja dianggap lebih aman terisolasi di rumah daripada...
Jumat , 27 Mar 2020, 09:09 WIB
Hasil Rapid Test Covid-19 Negatif, Apa Maknanya?
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Juru Bicara Pemerintah untuk Penanganan Wabah Covid-19 Achmad Yurianto menjelaskan, tes cepat (rapid test) berbasis respons imunologi merupakan bentuk pemeriksaan awal. Begitu didapatkan hasilnya, dokter dapat menindaklanjutinya dengan memberikan rekomendasi yang diperlukan. "Dari hasil pemeriksaan tes cepat kita sudah bisa memberikan saran, rekomendasi kepada yang bersangkutan untuk melaksanakan pembatasan secara mandiri," kata Yurianto dalam konferensi pers...