Dosen Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Universitas BSI (Bina Sarana Informatika) dan mahasiswa mengadakan kegiatan pengabdian masyarakat (PM), dengan tema “Sukses Menjadi Youtuber dan Content Creator” bagi remaja Karang Taruna RT 016 Kapuk, Cengkareng secara daring, pada Sabtu (23/10).

Belajar Jadi Content Creator Hebat untuk Milenia

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Dosen Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Universitas BSI (Bina Sarana Informatika) dan mahasiswa mengadakan kegiatan pengabdian masyarakat (PM), dengan tema “Sukses Menjadi Youtuber dan Content Creator” bagi remaja Karang Taruna RT 016 Kapuk, Cengkareng secara daring, pada Sabtu (23/10) lalu. Bryan Givan selaku pembicara menyampaikan tips bagaimana mengoptimalkan konten channel Youtube, sehingga lebih menarik. Ia juga...