Ilustrasi Covid-19. Singapura melaporkan kasus pertama Covid-19 jenis baru.

Singapura Laporkan Kasus Pertama Virus Corona Jenis Baru

REPUBLIKA.CO.ID, SINGAPURA -- Singapura telah melaporkan penemuan kasus pertama varian baru SARS-Cov-2 penyebab Covid-19 yang terdeteksi di Inggris. Pasien adalah pelajar wanita berusia 17 tahun. Kementerian Kesehatan Singapura mengungkapkan, sejak Agustus lalu, pasien yang terinfeksi jenis B117 memang belajar di Inggris. Dia kembali ke Singapura pada 6 Desember lalu.    Setelah tiba, dia diminta melakukan karantina mandiri. Keesokan harinya, pasien mengalami demam....

Pangeran William

Pangeran William Sempat Dinyatakan Positif Covid-19

REPUBLIKA.CO.ID, OTTAWA - Pangeran William dikabarkan sempat tertular virus corona tipe baru atau Covid-19 pada April lalu. Kala itu adalah waktu yang bersamaan dengan positifnya ayah Pangeran William, Pangeran Charles.Laporan surat kabar The Sun mengutip sumber-sumber Istana Kensington mengatakan William merahasiakan diagnosisnya karena tidak ingin membuat negara khawatir. "Ada hal-hal penting yang terjadi dan saya tidak ingin membuat siapa...