#dana-pensiun-norwegia
Jumat , 05 Nov 2021, 02:00 WIB
Dana Pensiun Norwegia Setop Investasi di Perusahaan Senjata
REPUBLIKA.CO.ID, OSLO -- Dana pensiun terbesar Norwegia, KLP, mengatakan pada Kamis bahwa pihaknya tidak akan lagi berinvestasi di 14 pembuat senjata utama dan pemasok mereka, termasuk Raytheon Technologies Corporation...
Selasa , 06 Jul 2021, 13:51 WIB
Dana Pensiun Norwegia Lepas Aset Perusahaan Terkait Israel
IHRAM.CO.ID, OSLO -- Perusahaan pengelola dana pensiun terbesar di Norwegia Kommunal Landspensjonskasse Gjensidig Forsikringsselskap (KLP) mengatakan mereka tidak akan lagi berinvestasi di 16 perusahaan yang terkait dengan pembangunan permukiman ilegal Israel di Tepi Barat, Senin (5/7). Dari 16 perusahaan tersebut, di antaranya Alstom dan Motorola karena hubungan mereka dengan permukiman Israel di Tepi Barat. Bersama dengan sejumlah negara lain, Norwegia menganggap...
Selasa , 06 Jul 2021, 09:41 WIB
Dana Pensiun Norwegia Divestasi Perusahaan Terkait Israel
REPUBLIKA.CO.ID, OSLO -- Dana pensiun terbesar Norwegia KLP telah mengumumkan...