Advertisement
#distribusi-pupuk-nasional
Jumat , 01 Jul 2011, 20:51 WIB
Anggota DPR: Ada Mafia dibalik Distribusi Pupuk tak Merata
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA - Kepentingan mafia pupuk dituding selalu berada dibalik kebijakan pemerintah. Produksi pupuk yang melimpah tak menjadikan pupuk menjadi murah dan tersedia, demikian penilaian yang diungkapkan Komisi IV...