Advertisement
#distribusi-pupuk-subsid
Selasa , 15 Sep 2020, 00:44 WIB
Mentan Syahrul Akui Ada Hambatan Distribusi Pupuk Bersubsidi
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo mengakui terdapat hambatan distribusi pupuk bersubsidi hingga di lini kecamatan. Hal itu diketahui setelah dirinya melakukan pengecekan di enam provinsi dalam sebulan...