Advertisement
#dokumen-dan-barang-elektronik
Jumat , 19 Mar 2021, 13:10 WIB
KPK Sita Dokumen dan Barang Milik Operator Ihsan Yunus
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) rampung memeriksa Agustri Yogasmara pada Kamis (18/3) lalu. Operator Anggota Komisi II DPR RI Ihsan Yunus itu diperiksa terkait kasus suap pengadaan bantuan...