#dps-pemilu-2014
Kamis , 18 Jul 2013, 18:50 WIB
Mendagri: KTP Manual Pemicu DCS Ganda
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA--Menteri Dalam Negeri Gamawan Fauzi mengatakan kegandaan data daftar pemilih sementara (DPS) terjadi karena masih ada warga yang belum melakukan rekam data kartu tanda penduduk elektronik (e-KTP)."Kegandaan itu bisa...
Kamis , 18 Jul 2013, 15:48 WIB
Migrant Care Menyebut DPS Luar Negeri Memang Amburadul
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA--Migrant Care merilis data pemilih luar negeri mencapai 6.5 juta jiwa. Sehingga DPS yang sudah diumumkan KPU dinilai tidak representatif dari sisi jumlah. Data tersebut juga disebut Direktur Eksekutif Migrant Care Anis Hidayah amburadul karena setelah ditelusuri banyak kesalahan administrasi. Sehingga data yang sudah diunggah kpu di kanal dpsln.kpu.go.id dinilai tidak akurat.Misalnya, dalam DPS LN di Singapura terdapat nama...
Kamis , 18 Jul 2013, 15:44 WIB
KPU: DPS Luar Negeri Berantakan
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Komisi Pemilihan Umum mengakui data pemilih sementara...
Selasa , 16 Jul 2013, 15:51 WIB
KPUD Umumkan DPS Jateng untuk Pemilu 2014
REPUBLIKA.CO.ID,SEMARANG-Komisi Pemilihan Umum Provinsi Jawa Tengah mengumumkan rekapitulasi jumlah...