#dua-tahun-pandemi
Kamis , 27 Jan 2022, 23:27 WIB
Lewati Dua Tahun Pandemi, BPR Lestari Catatkan Pertumbuhan Positif
REPUBLIKA.CO.ID, DENPASAR -- Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) PT BPR Lestari Bali diselenggarakan pada Sabtu (22/1), bertempat di BPR Lestari Super Branch Sanur, Bali. Dalam rapat tersebut, dipaparkan kinerja...
Kamis , 13 Jan 2022, 02:45 WIB
Hampir Dua Tahun Pandemi, Ada 5.195 Berita Bohong Covid Di-takedown
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kementerian Komunikasi dan Informatika merilis data penanganan sebaran isu hoaks Covid-19 periode 23 Januari 2020 hingga memasuki pekan kedua awal tahun, Rabu (12/1). Dari data itu ditemukan 2.062 isu hoaks Covid-19. Selama hampir dua tahun tersebut, 2.062 isu hoaks itu tersebar di 5.375 unggahan media sosial. Dengan rincian, 5.195 hoaks sudah ditakedown dan 180 sedang ditindaklanjuti. Selain itu, dari...
Jumat , 12 Nov 2021, 23:13 WIB
Dua Tahun Pandemi Jadi Momentum Kebangkitan Indonesia
REPUBLIKA.CO.ID, BLITAR -- Tahun 2021 menandai berbagai capaian dalam...