#dubes-korut-hilang
Rabu , 09 Jan 2019, 16:47 WIB
Kelompok Pembelot Desak Pencarian Diplomat Korut yang Hilang
REPUBLIKA.CO.ID, SEOUL -- Kelompok pembelot ternama Korea Utara (Korut) meminta Pemerintah Italia dan Pemerintah Korea Selatan (Korsel) untuk melakukan pencarian dan memberikan perlindungan bagi diplomat Korut di Italia, Jo...
Jumat , 04 Jan 2019, 00:48 WIB
Dubes Korut Menghilang
REPUBLIKA.CO.ID, PYONGYANG -- Duta Besar Korea Utara untuk Italia Jo Song Gil dikabarkan menghilang sejak akhir November 2018. Kabar ini mencuat setelah sebelumnya Jo diberitakan diam-diam mencari suaka di luar negeri."Jo dan istrinya melarikan diri dari Kedutaan Korea Utara di Roma bersama-sama pada awal November dan menghilang," ungkap National Intelligence Service (NIS) Korea Selatan kepada National Assembly’s Intelligence Committee...