Advertisement
#dunia-fashion-di-tengah-pandemi
Selasa , 15 Mar 2022, 16:00 WIB
Pandemi Ubah Dunia Fashion-Seni Visual: Munculkan Aneka Inovasi, Termasuk NFT
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Sejumlah pelaku industri kreatif Indonesia sepakat bahwa pandemi bukan penghalang untuk berkreasi. Pandemi juga bisa menjadi inspirasi bagi karya seni yang mereka buat. Co-founder & Director Danjyo...