Advertisement
#edukasi-permainan
Sabtu , 18 Sep 2021, 12:51 WIB
Cegah Kecanduan Gawai, Beri Permainan Edukasi untuk Anak
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Pendidikan buah hati usia 0-5 tahun menghadapi tantangan penggunaan gawai sebagai substitusi edukasi yang bersifat hiburan dan permainan. Padahal, untuk rentang usia tersebut belum waktunya diperkenalkan perangkat...