#ekskavasi-arkeologi
Senin , 07 Jun 2021, 19:38 WIB
Tim Arkeolog Diminta Ungkap Peradaban Kuno di Sambimaya
REPUBLIKA.CO.ID, INDRAMAYU--Proses ekskavasi di situs Blok Dingkel, Desa Sambimaya, Kecamatan Juntinyuat, Kabupaten Indramayu, hingga kini masih berlangsung. Tim arkeolog diminta untuk secepatnya mengungkap sejarah peradaban kuno di lokasi tersebut. Permintaan...
Selasa , 30 Jul 2019, 17:32 WIB
Arkeolog Temukan Reruntuhan Baru Petilasan Kesultanan Banten
REPUBLIKA.CO.ID, SERANG -- Balai Pelestarian dan Cagar Budaya (BPCB) Banten menemukan reruntuhan bangunan Keraton Surosowan baru saat melakukan ekskavasi arkeologi yang dilakukan di reruntuhan bagian utara Keraton Surosowan, Kesultanan Banten, di Kecamatan Kasemen, Kota Serang, Banten. Beberapa pecahan keramik dari berbagai dinasti juga turut ditemukan dalam kegiatan yang sudah belangsung lebih dari satu bulan ini."Kami temukan struktur dari bata...