#endang-satya
Kamis , 26 Apr 2012, 23:46 WIB
Presiden Pastikan Menkes Dapat Perawatan Terbaik
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA - Presiden Susilo Bambang Yudhoyono memastikan Menteri Kesehatan Endang Rahayu Sedyaningsih mendapatkan perawatan kesehatan terbaik, kata Staf Khusus Presiden, Daniel Sparringa. "Fokus utama Presiden SBY...
Senin , 26 Mar 2012, 10:24 WIB
KPK Periksa Menteri Kesehatan Hari Ini
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Senin (26/3), memeriksa Menteri Kesehatan (Menkes) RI Endang Rahayu Sedyaningsih. Endang diperiksa sebagai saksi dalam kasus dugaan korupsi pengadaan alat kesehatan Reagen dan Consumable untuk penanganan wabah flu burung tahun 2007."Meminta keterangan dari Menteri Endang Sedyaningsih siang ini, sebagai saksi unyuk tersangka RDU (Ratna Dewi Umar)," kata Kabag Pemberitaan dan Informasi KPK...