#erp-di-jakarta
Kamis , 19 Jan 2023, 18:01 WIB
Pj Gubernur Heru: Pemberlakukan ERP di 25 Jalan Dilakukan Bertahap
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Penjabat (Pj) Gubernur DKI, Heru Budi Hartono mengemukakan rencana penerapan jalan berbayar elektronik (electronic road pricing/ERP) diberlakukan secara bertahap di 25 ruas jalan di Ibu Kota....
Selasa , 17 Jan 2023, 03:43 WIB
Pemasukan Pemprov dari Jalan Berbayar Bisa Sampai Rp 60 Miliar per Hari
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Komisi B DPRD DKI Jakarta, Ismail menyebutkan, pemasukan daerah dari jalan berbayar elektronik (electronic road pricing/ERP) di Ibu Kota bisa mencapai Rp 30 miliar-Rp 60 miliar per hari. Ismail mengatakan, dari seluruh pengguna kendaraan yang melewati 25 ruas jalan ber-ERP per hari diperkirakan mendapat pemasukan Rp 30 miliar. Jika dikalikan dua alias pulang pergi dengan arus...
Rabu , 17 Jun 2015, 14:33 WIB
Ahok: ERP Belum Bisa Diterapkan Tahun Ini
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama mengakui...