#evert-erenst-mangindaan
Kamis , 08 Jun 2017, 16:23 WIB
Empat Pilar adalah Jati Diri Bangsa
REPUBLIKA.CO.ID, MANADO -- Tim sosialisasi empat pilar MPR, Kamis (8/6), menyosialisasikan Pancasila, UUD 45, NKRI, dan Bhinneka Tunggal Ika kepada ASN di Manado. "Empat pilar adalah jati diri bangsa, tempat...
Sabtu , 27 May 2017, 02:22 WIB
MPR: Perlu Sinergi untuk Ciptakan Kesejahteraan Sosial
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Wakil Ketua MPR, Evert Erenst Mangindaan menyatakan, kebijakan ekonomi selama ini masih dalam tahapan penyempurnaan dalam rangka mewujudkan kesejahteraan dan keadilan sosial. Untuk itu, ia mengimbau tekad pemerintah untuk melakukan pemerataan perekonomian serta penghapusan kesenjangan harus didukung semua pihak. "Perlu ada sinergi dari segenap pelaku ekonomi dan kelompok masyarakat lain untuk bersama-sama mengimplementasikan konsep perekonomian nasional yang...