#firli-terima-rp-800
Jumat , 21 Jun 2024, 19:48 WIB
Polda Metro Jaya Yakin Firli Bahuri tidak Kabur, Meski tak Kunjung Ditahan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Polda Metro Jaya masih menebalkan status cegah terhadap tersangka kasus dugaan korupsi dan pemerasan, Firli Bahuri (FB). Mantan ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) tersebut pun dikatakan...
Kamis , 20 Jun 2024, 15:36 WIB
KPK Dalami Kesaksian Soal Firli Bahuri Terima Rp800 Juta dari Kementan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) akan mendalami kesaksian soal mantan Ketua KPK, Komjen (Purn) Firli Bahuri, disebut menerima kucuran Rp 800 juta dari Kementerian Pertanian (Kementan). Uang itu dimaksudkan guna mengondisikan perkara pengadaan sapi yang ketika itu diselidiki KPK. Kesaksian tersebut dikatakan Sekjen Kementan nonaktif Kasdi Subagyono saat bersaksi dalam sidang kasus gratifikasi dan pemerasan yang menjerat Mantan Menteri...