#firli-terjerat-kasus-pemerasan-dan-gratifikasi
Kamis , 23 Nov 2023, 11:05 WIB
Jadi Tersangka, Ketua KPK Firli Bahuri Siapkan Perlawanan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Firli Bahuri, bakal memberikan perlawanan setelah ditetapkan sebagai tersangka kasus dugaan pemerasan terhadap mantan menteri Pertanian (Mentan) Syahrul Yasin Limpo (SYL). Pernyataan...
Kamis , 23 Nov 2023, 08:40 WIB
Ditetapkan Jadi Tersangka, Ini Profil Ketua KPK Firli Bahuri
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Polda Metro Jaya resmi menetapkan Ketua KPK Firli Bahuri sebagai tersangka kasus dugaan pemerasan terhadap eks Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo (SYL) dalam penanganan korupsi di Kementerian Pertanian (Kementan) tahun 2021. Penetapan status tersebut diputuskan setelah penyidik melaksanakan gelar perkara. Firli merupakan pensiunan Polri yang menjabat sebagai Ketua KPK sejak 2019. Sebelum menjadi pucuk pimpinan di lembaga...