#front-nasional-pembebasan-moro
Rabu , 18 Sep 2013, 21:13 WIB
Ketegangan di Zamboanga, Filipina Selatan Mereda
REPUBLIKA.CO.ID, MANILA--Ketegangan di Kota Zamboanga, Filipina Selatan, mereda saat tentara pemerintah memojokkan petempur Front Pembebasan Nasional Moro (MNLF).Beberapa pejabat militer mengatakan serangan "beberapa kantung perlawanan" berkurang saat krisis Kota...
Selasa , 17 Sep 2013, 19:18 WIB
Mundur, Gerliyawan Moro Sempat Culik Kepala Polisi Zamboanga
REPUBLIKA.CO.ID, ZAMBOANGA--Puluhan tahanan gerilyawan Moro, yang terlibat pertempuran dengan pasukan Filipina, pada Selasa (17/9) melarikan diri saat serangan militer, tapi geilyawan menculik kepala kepolisian kota Zamboanga, kata pihak berwenang.Sejumlah 61 orang tewas dan 70.000 orang mengungsi sejak bentrok di kota Zamboanga, Filipina selatan, dimulai lebih dari sepekan lalu, ketika ratusan gerilyawan Front Nasional Pembebasan Moro (MNLF) berusaha memasang bendera...
Selasa , 10 Sep 2013, 15:52 WIB
Bentrokan Masih Terjadi Antara Pasukan Filipina dan Militan Muslim
REPUBLIKA.CO.ID, MANILA -- Bentrokan antara pasukan Filipina dan militan...