#gempa-guncang-sumedang
Rabu , 03 Jan 2024, 11:40 WIB
Ini Penyebab Gempa Magnitudo 5,9 di Selatan Jabar Menurut BMKG
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA--Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyampaikan bahwa gempa berkekuatan magnitudo 5,9 yang terjadi di selatan Jawa Barat dipicu deformasi batuan dalam Lempeng Indo-Australia."Dengan memperhatikan lokasi episenter dan...
Rabu , 03 Jan 2024, 11:31 WIB
Terdampak Gempa Bumi, Narapidana Lapas Sumedang Dapatkan Trauma Healing
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG---Kantor Wilayah (Kanwil) Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) Jawa Barat memberikan trauma healing kepada para pegawai dan narapidana di Lapas Sumedang, Selasa (2/1/2024) pascagempa bumi berkekuatan 4,8 magnitudo. Seperti diketahui, akibat gempa bumi 1.004 rumah alami kerusakan dengan kategori ringan, sedang dan berat. Kepala Kanwil Kemenkumham Jabar Andika Dwi Prasetya mengatakan lokasi Lapas IIB Sumedang kurang lebih 1 kilometer dari...
Rabu , 03 Jan 2024, 05:24 WIB
Gempa Sumedang Menghapus Memori Apep di Rumahnya
Air mata mengalir deras di wajah Apep Winarya (57...
Selasa , 02 Jan 2024, 16:06 WIB
Gempa Bumi Kembali Guncang Sumedang
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Gempa bumi berkekuatan magnitudo 2,7 kembali...