#generasi-berkarakter
Rabu , 05 May 2021, 22:14 WIB
KPM Resmi Gelar Pesantren Online MIPA
REPUBLIKA.CO.ID, BOGOR–-Klinik Pendidikan MIPA (KPM) resmi menggelar kegiatan edukasi bertajuk “Pesantren Online MIPA” pada Rabu (5/5/21). Acara yang diikuti sebanyak 230 siswa ini menandai penyelenggaraannya yang kedua setelah pertama...
Selasa , 20 Oct 2015, 19:12 WIB
Hari Santri, Revolusi Mental untuk Siapkan Generasi Berkarakter
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Deklarasi Hari Santri Nasional (HSN) dinilai akan menjadi sebuah langkah revolusi mental untuk mempersiapkan generasi yang berkarakter. "Kita patut mengapresiasi keputusan Presiden RI tentang Hari Santri Nasional," ujar Ketua DPP Lembaga Dakwah Islam Indonesian (LDII), Hidayat Nahwi Rasul, Selasa (20/10). Hidayat mengatakan, keputusan tersebut bukan hanya memberi penghargaan dan penghormatan atas peran santri dalam sejarah perjuangan kemerdekaan. Dia...