#gerakan-bumil-sehat
Jumat , 23 Dec 2022, 08:17 WIB
Gerakan Sayang Ibu Dijalankan di Surabaya untuk Cegah Stunting
REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA -- Gerakan 22 Kami Sayang Ibu dijalankan di Kota Surabaya, Provinsi Jawa Timur, dalam upaya menjaga ibu hamil tetap sehat guna mencegah stunting, kekurangan gizi kronis yang...
Kamis , 22 Dec 2022, 22:49 WIB
Kemenkes Canangkan Gerakan Nasional Bumil Sehat di Kupang
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kementerian Kesehatan RI mencanangkan Gerakan Nasional Bumil (ibu hamil) Sehat secara serentak di Kota Kupang, Provinsi Nusa Tenggara Timur bertepatan dengan peringatan Hari Ibu 2022. Dalam keterangan tertulis Kemenkes RI yang diterima di Jakarta, Kamis (22/12/2022) pencanangan tersebut dalam rangka percepatan penurunan angka kematian ibu (AKI) dan prevalensi balita stunting di Indonesia. Hingga saat ini, diperkirakan AKI dan...