Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka (kiri) meninjau pelaksanaan uji coba makan siang gratis di SMPN 270 Jakarta, Rabu (23/10/2024). Wapres mengungkapkan masih menunggu arahan dari Presiden Prabowo Subianto terkait pembagian tugas dan kendali dalam Program Makan Bergizi Gratis.

In Picture: Gibran Tinjau Pelaksanaan Uji Coba Makan Siang Gratis di SMPN 270 Jakarta

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka meninjau pelaksanaan uji coba makan siang gratis di SMPN 270 Jakarta, Rabu (23/10/2024). Wapres mengungkapkan masih menunggu arahan dari Presiden Prabowo Subianto terkait pembagian tugas dan kendali dalam Program Makan Bergizi...

Presiden terpilih Prabowo Subianto, wakil presiden terpilih Gibran  Rakabuming Raka. Prabowo didampingi wakil presiden terpilih Gibran Rakabuming Raka, menemui Jokowi di rumah  Solo.

Jelang Pelantikan Presiden, Prabowo Satu Mobil dengan Gibran Temui Jokowi di Solo

REPUBLIKA.CO.ID, SOLO -- Jelang pelantikan sebagai presiden, presiden terpilih Prabowo Subianto bertemu dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi) di kediaman sumber, Banjarsari, Solo, Jawa Tengah, Ahad (13/10/2024) siang. Prabowo tiba sekitar pukul 14:15 WIB dengan pengawalan ketat. Rombongan kemudian masuk ke jalan Kutai Utara, menuju kediaman pribadi Presiden.Dalam kunjungan tersebut, Prabowo tampak menaiki mobil Toyota Alphard warna putih berplat nomor...