Kelompok Desa Indonesia Maju menggelar pertemuan di Jakarta

Lewat Runding Desa, Kelompok Desa Indonesia Maju Tampung Aspirasi Pendukung Prabowo-Gibran

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pemilu 2024 menunggu dua bulan lagi. Waktu yang tak lama. Berbagai mesin politik dipanaskan untuk memenangkan calon yang diusung. Salah satu mesin politik yang memenangkan pasangan Prabowo dan Gibran Rakabuming Raka adalah Kelompok Desa Indonesia Maju. Komunitas ini menggelar acara Runding Desa Chapter Pulau Jawa di kawasan Brawijaya, Jakarta Selatan, Ahad (12/11/2023). Ratusan pendukung Capres dan Cawapres Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka...

Sehari usai dikukuhkan sebagai Bacawapres Prabowo pada Pilpres 2024, Gibran kembali terlihat di Balai Kota Surakarta.

Soal Administrasi dan Status di PDIP, Ini Jawaban Gibran

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Wali Kota Surakarta, Gibran Rakabuming Raka mengaku akan segera melengkapi administrasi untuk pendaftaran sebagai bacawapres pada pemilu 2024. Ia juga mengatakan telah bertemu dengan Ketua DPP PDI Puan Maharani pada Jumat (20/10/2023) malam lalu.     Videografer | Alfian Choir Video Editor | Wisnu Aji...