Ketua Umum Muhammadiyah Haedar Nasir

Haedar Nasir : 'PNS Harus Teladani Sifat Nabi Muhammad SAW'

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua umum Pimpinan Pusat Muhammadiyah, Haedar Nasir, mengatakan peringatan Maulid Nabi Muhamad SAW harus menjadi momentum transformasi ruhaniah bagi para elite negeri untuk menampilkan budaya dan perilaku keteladanan."Jika benar-benar para pejabat negara di negeri mau revolusi mental, teladanilah Nabi Muhammad SAW yang jujur, adil, amanah, cerdas, dan berakhlaq agung," ujar Haedar Nasir kepada Republika, jumat (25/12).Ia...

Mencintai Nabi Muhammad SAW (ilustrasi)

Inilah Ciri Kehormatan Seorang Muslim

REPUBLIKA.CO.ID, Oleh: Haedar Nashir Ada goresan indah tentang harga sebuah kemuliaan di balik perjanjian Hudaibiyah. Alkisah, Abu Jandal bin Suhail seusai penandatanganan perjanjian yang bersejarah itu ingin bergabung dan masuk Islam. Ayahnya, Suhail, yang juga menjadi perunding wakil kafir Quraisy, mencegah keras dan menyiksanya. Kaum Muslimin iba menyaksikannya, seraya memohon agar Nabi berkenan menerima anak Suhail itu. Nabi dengan santun...

Berdoa agar hati kita selalu terjaga

Senin , 02 Apr 2012, 05:46 WIB

Hati yang Terkunci

Haedar Nashir

Selasa , 21 Feb 2012, 20:18 WIB

Haedar: Demokrasi Indonesia Ciptakan Elite 'Narsis'