Din Sarankan Bunga Setoran Haji Diberikan ke Calhaj. Ketua Dewan Pertimbangan Majelis Ulama Indonesia (MUI) Din Syamsuddin

Din Sarankan Bunga Setoran Haji Diberikan ke Calhaj

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Dewan Pertimbangan Majelis Ulama Indonesia (MUI) Din Syamsuddin menyarankan agar nisbah atau bunga dari setoran calon jamaah haji (calhaj) yang disimpan di bank konvensional minimal satu tahun ini diberikan kepada pemiliknya. Saran tersebut disampaikan mengingat masa pandemi yang telah melumpuhkan perekonomian sehingga hampir semua orang membutuhkan banyak uang untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari mereka. "Mereka sangat membutuhkannya, apalagi di...

Calon Jamaah Haji 2020: Mungkin Ini yang Terbaik dari Allah. Foto: Suasana tawaf di Makkah pada musim haji.

Calon Jamaah Haji 2020: Mungkin Ini yang Terbaik dari Allah

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Sejumlah calon jamaah haji (calhaj) 2020 merespons secara beragam keputusan pemerintah yang membatalkan pemberangkatan jamaah tahun ini karena pandemi Covid-19. Ada yang ikhlas, ada pula yang kecewa.Salah satunya, Lyanti (59 tahun), calhaj dari Kota Padang, Sumatera Barat. Ia mengaku ikhlas menerima keputusan tersebut."Saya menerima ikhlas saja karena mungkin ini sudah takdir Alllah. Mungkin yang terbaik oleh...