K.H. Abdullah Gymnastiar (Aa Gym) memberikan tausiyah pada acara halal bihalal yang diadakan oleh Masjid As Syamil Sampoerna Strategic Square, Jakarta, Rabu (17/5/2023).

Masjid As Syamil Sampoerna Strategic Square Gelar Halal Bihalal Bersama Aa Gym

REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Masjid As Syamil Sampoerna Strategic Square, Jakarta, mengadakan acara halal bihalal, Rabu (17/5/2023)). Acara dimulai dengan pelaksanaan shalat Dzuhur berjamaah, kemudian dilanjutkan dengan ceramah agama yang disampaikan oleh K.H. Abdullah Gymnastiar (As Gym). Acara ini dihadiri oleh jajaran pengurus Dewan Kemakmuran Masjid (DKM) Masjid As Syamil, Majelis Taklim Madani Indonesia (MTMI), serta perwakilan para tenant dan Pengelola Gedung...

Guru menyalami sejumlah siswa saat hari pertama masuk sekolah setelah libur Lebaran di SD Negeri Bhayangkari Kota Serang, Banten, Kamis (12/5/2022). Siswa dan guru setempat menggelar acara Halal Bihalal dengan saling bersalaman sebelum memulai Pembelajaran Tatap Muka (PTM) dengan menerapkan protokol kesehatan memakai masker dan mencuci tangan.

In Picture: Halal Bihalal Saat Hari Pertama Masuk Sekolah

REPUBLIKA.CO.ID,SERANG -- Guru menyalami sejumlah siswa saat hari pertama masuk sekolah setelah libur Lebaran di SD Negeri Bhayangkari Kota Serang, Banten, Kamis (12/5/2022). Siswa dan guru setempat menggelar acara Halal Bihalal dengan saling bersalaman sebelum memulai Pembelajaran Tatap Muka (PTM) dengan menerapkan protokol kesehatan memakai masker dan mencuci...